Cara membuat sitemap/daftar isi blog

Sitemap/daftar isi dalam sebuah blog sangat penting keberadaanya,karena dapat membantu para webmaster dalam mengenalkan peta situs atau blog,sehingga search engine google dapat dengan mudah menjangkau dan meraih halaman-halaman yang ada didalam situs atau blog tersebut.
   saya akan berbagi tutorial membuat sitemap berdasarkan pengalaman saya.

berikut ini langkah-langkahnya:


1.masuk ke akun blogger pilih menu laman dari dashboard blog
2.Buat laman baru atau edit laman yang sudah ada
3.pilih mode penulisan "HTML' jangan compose
4.jangan lupa beri judul bisa terserah kamu,disarankan sitemap/daftar isi
5.masukan kode script berikut

<script style="text/javascript" src="https://cdn.rawgit.com/D-dig/js/gh-pages/sitemap1.js"></script><script src="http://enoyen.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>

6.Ganti yang berwarna merah dengan alamat blog kamu
7.kemudian publikasikan

     setelah membuat sitemap,sekarang waktunya memasang di menu statis blog
ikuti langkah-langkahnya:
1.masuk ke menu "tata letak"
2.pilih "page list menu" lalu klik edit
3.isi kan *nama situs baru :dengan sitemap atau daftar isi
              *url situs baru :dengan url sitemap
kalau belum tau url situs baru caranya ke menu laman-->klik lihat/view-->copy urlnya di addres bar
4.jangan lupa pilih simpan
yang terakhir simpan setelan dan lihat hasilnya
terimakasih sudah membaca jangan lupa baca juga artikel saya yang lain dan semoga bermanfat










0 Response to "Cara membuat sitemap/daftar isi blog"

Post a Comment

Recent

Comment

Menu